Polisi Cegah Kemacetan Lalu Lintas di Perempatan Kantor Kecamatan Telukjambe Timur

    Polisi Cegah Kemacetan Lalu Lintas di Perempatan Kantor Kecamatan Telukjambe Timur

    Polres Karawang - Anggota Polsek Telukjambe Timur melaksanakan pengaturan lalu lintas, guna mengantisipasi kemacetan di Perempatan Desa Telukjambe, Kecamatan Telukjambe Timur, Karawang, Senin (21/10/2024).

    Kapolres Karawang Polda Jabar AKBP Edwar Zulkarnain, SIK., SH., MH melalui Kapolsek Telukjambe Timur AKP Iis Puspita, SH., MH menjelaskan, pengaturan lalu lintas merupakan salah satu cara untuk mengantisipasi kemacetan akibat volume kendaraan yang bertambah sekaligus mencegah gangguan Kamseltibcarlantas di jalan raya.

    "Pengaturan tersebut demi kenyamanan pengguna jalan di saat berkendara dan melintas di Galuh Mas, " kata perwira Polwan itu.

    Oleh karena itu, Kapolsek mengarahkan anggotanya, Aiptu Agus Mulyana untuk mengatur arus lalu lintas di Perempatan Kantor Kecamatan Telukjambe Timur.

    "Patuhi aturan rambu lalu lintas serta tertib dalam berlalu lintas, demi keselamatan kita semua, " pesan Kapolsek.

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Anggota Polsek Batujaya melaksanakan Giat...

    Artikel Berikutnya

    Anggota Polsek Tirtajaya melaksanakan razia...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Angkat Mayor Tedy Jadi Menteri, Bukti Penghargaan Presiden Prabowo terhadap Generasi Muda Berprestasi
    Melalui Giat Cooling System, Bhabinkamtibmas Polsek Tirtajaya rangkul Tokoh Masyarakat untuk Ciptakan Keamanan menjelang Pilkada tahun 2024
    Anggota Polsek Tirtajaya Sambangi Scurity Bank BRI Unit Pisangsambo di siang hari
    Bhabinkamtibmas Polsek Tirtajaya Sambangi Anggota Linmas Desa Gempolkarya serta menyampaikan Himbauan Kamtibmas 

    Ikuti Kami