Personil Patroli Polsek Kotabaru Lakukan Cooling System Kepada Aparatur Pemerintahan Desa Pucung

    Personil Patroli Polsek Kotabaru Lakukan Cooling System Kepada Aparatur Pemerintahan Desa Pucung

    KOTABARU KARAWANG - Dalam rangka menjaga kondusivitas wilayah selama tahapan Pilkada 2024, Polsek Kotabaru Polres Karawang Polda Jawa Barat secara rutin menggelar kegiatan Patroli Cooling System. Kamis (10/10/2024), personel Unit Samapta Bripka Andrie Sustrianto, S.H. menyambangi aparatur pemerintahan desa Pucung Kecamatan Kotabaru Kabupaten Karawang. Senin (14/10/2024).

    Selain melakukan patroli rutin, personil patroli juga aktif berdialog dengan aparatur pemerintahan Desa Pucung. Interaksi langsung ini bertujuan untuk mendengarkan aspirasi dan masukan terkait situasi keamanan di lingkungan mereka serta mempererat tali silaturahmi.

    Selain itu, Bripka Andrie Sustrianto, S.H. juga mengimbau warga masyarakat untuk menjaga situasi kamtibmas yang kondusif menjelang Pilkada 2024. 

    Aparatur pemerintahan Désa Pucung diingatkan untuk tidak menyebarkan berita hoaks, menjaga persatuan meskipun berbeda pilihan politik, serta segera melaporkan hal-hal mencurigakan ke Polsek Kotabaru.

    "Patroli Cooling System ini merupakan upaya preventif untuk mencegah terjadinya gangguan kamtibmas, khususnya menjelang Pilkada, " ungkap Bripka Andrie Sustrianto.

    #polsekkotabaru

    #polreskarawang

    #iptusuherlan

    #akbpedwarzulkarnain

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Rengasdengklok...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Batujaya Sambangi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Patroli Polsek Rengasdengklok Giat Ngawangkong Jelang Pilkada 2024 Dengan Petugas Ronda
    Beri Rasa Aman, Personil Polsek Klari Lakukan Pengamanan Tabligh Akbar di PT. Cangshin Indonesia
    Kapolsek Rengasdengklok Pimpin Apel Persiapan Pengamanan Giat Kampanye Tatap Muka Paslon Bupati dan Wakil Bupati Karawang No.Urut 01
    Silaturahmi Warga, Polsek Jatisari Gelar Program Cooling System Jelang Pilkada Damai 2024

    Ikuti Kami